Cara Membuat Widget Chat Box di Blog

Cara Membuat Widget Chat Box di Blog

Kali ini saya akan berbagi cara membuat Chat Box dengan aplikasi CBOX.
Chat Box atau Guest Box atau sebagainya adalah fasilitas untuk kita chatting dengan teman di dunia maya atau dengan teman Blogger khususnya. Manfaat lainya adalah agar alamat Blogspot kita dapat diketahui teman blogger dapat menyebar atau bahkan terkenal. Lumayan, buat bantu-bantu agar blogspot kita rame gitu deh..hha.





Salah satu situs chat box adalah CBOX, tak perlu basa-basi lagi mari kita mulai.
1. Masuk ke situs cbox, http://www.cbox.ws/ .
2. Lanjut, pilih sign up tentunya untuk buat akun.
Cbox
3. Pada tahap sign up, silakan isi dengan lengkap. cbox name isi dengan keinginan sobat, email address isikan alamat email sobat, password isikan tanpa diketahui orang lain (mesti lah,hha), website isikan alamat blogspot/web tujuan sobat, language pilih bahasa yang sobat mengerti, style pilih backround yang anda suka, jangan lupa centang terms and conditions, lanjut klik "create my cbox".
Cbox

4. cbox sobat berhasil dibuat.
Cbox
5. Masuk ke yahoo dan periksa mail sobat, pasti ada mail dari cbox. Baca mail dari cbox dan klik link dari cbox untuk dapat login ke control panel cbox.
Cbox
6. Setelah link tersebut diklik maka sobat akan masuk ke control panel cbox. Lalu sobat lakukan proses login.
Cbox
7. Lalu kita masuk ke laman berikutnya, gulir sedikit ke bawah disitu ada kode html. Blog kode tersebut dan "copy".
Cbox
8. Lanjut, masuk ke akun blogger sobat dan pilih "Tata Letak". Tentukan dimana cbox akan disimpan. Klik "Tambahkan gadget", pilih HTML/JavaScript dan paste-kan kode HTML dari cbox tadi.

9. Selesai, sobat sekarang bisa chat dengan teman blog menggunakan cbox.

Postingan terkait:

2 Tanggapan untuk "Cara Membuat Widget Chat Box di Blog"

Unknown said...

(Srimuliani Handoyokusumo; Lolos PNS Guru di lingkungan Kemenag Berau)

Berawal dari keinginan kuat untuk mengikuti test tertulis CPNS yang dilaksanakan oleh PEMDA Berau dimana saya tinggal, saya pun ikut berpartisipasi mengkutinya. Namun sebenarnya bukan sekedar hanya berpartisipasi tapi terlebih saya memang berkeinginan untuk menjadi seorang PNS. Waktu pun terus berjalan, karena tertanggal 5 Desember 2013 yang lalu saya pun mengikuti Test CPNS yang diselenggarakan oleh PEMDA Berau dengan harapan yang maksimal yaitu menjadi seorang PNS. Kini tanggal 18 Desember 2013, pengumuman test kelulusan tertulis itu diumumkan. Dengan sedikit rasa was-was dan bercampur tidak karuan menyelimuti pikiranku. Rasa pesimisku memang timbul, karena pengumuman yang di informasikan adalah tertanggal 11 Desember 2013 namun di undur tanggal 18 Desember 2013. Dengan mengucapkan BISMILLAH, aku pun masuk ke halaman kantor BKD untuk melihat hasil pengumuman test tertulis CPNS. Dan Syukur Alhamdulillah saya pun LULUS diurutan ke 3 dari 1 formasi yang aku ikuti di Kabupaten Berau Kalimantan Timur. Dan berikut peringkat screen shoot yang saya jepret menggunakan Ponsel kesayangku.

Puji Syukur tak henti-hentinya aku panjatkan ke Hadirat Allah SWT, atas rezeki yang diberikan kepadaku. Semua hasil ini saya ucapkan terimakasih kepada :

1. ALLAH SWT; karena KepadaNya kita mengemis dan memohon.

2. Suami dan Anak [DikMa]; Dukungan Do’anya sangat berharga dalam pencapaian saat ini.

3. Orang Tua, Saudara-saudaraku; Tetap mensupport aku selama 3 bulan terakhir ini, terimakasih Mama, terima kasih Kakak Perempuan ku, terima kasih Kakak Laki-laki ku tak terlepas juga buat teman-temanku terimakasih semuanya.

4. Terimakasih untuk khususnya Bpk.IR.AGUS SUTIADI M.SI beliau selaku petinggi BKN PUSAT,dan dialah membantu kelulusan saya selama ini,alhamdulillah SK saya tahun ini bisa keluar.anda ingin LULUS seperti saya silahkan anda hubungi nomor bpk IR.AGUS SUTIADI M.SI,0852-3687-2555.

firman said...

Sepertinya Saudara kurang tepat kalau membuat komentar di blog saya ini karena tidak ada korelasinya. Kalau pun Benar, tentu saja itu tidak dibenarkan karena menyalahin aturan dari BKN Pusat. Seharusnya BKN terhindar dari tiga hal Kolusi, Korupsi dan Nepotisme (KKN). Saya pikir demikian, trima kasih